Olive G8100, Ponsel Qwerty Murah Meriah

Written By Amateur Person on Sunday, November 21, 2010 | 10:44 PM

Sudah lama Amws tidak membahas handphone lokal yang berbandrol murah,disini Amws kembali ingin membahas salah satu Handphone Bundling murah, Olive G8100, yang di jual tidak lebih dari Rp. 300.000 ( Rp 299.000) berikut nomor XL. Merk 'Olive' memang tarasa asing ditelinga kita tetapi sebenarnya ada handphone lain yang diproduksi oleh Olive seperti Olive FrvrOn V-G2300 handphone yang bisa menggunakan Batere AAA (batere yang sering digunakan untuk lampu senter kecil). Selain Handphone Olive ini juga kita kenal dari produksi Modem EV-DO yaitu modem bundling AHA sebuah layanan internet dari Bakrie Telecom. 
Handphone bundling XL dengan Olive ini walaupun dijual dengan cukup murah tetapi Olive G8100 ini sudah dilengkapi dengan aplikasi Facebook, Twitter dan chatting Yahoo Messenger dan MSN. Handphone ini juga dilengkapi dengan XL launcher sebuah short cut bagi user agara memudahkan update informasi tentang berbagai layanan dari XL. Selain itu sebagai ponsel multifungsi, ponsel ini juga dilengkapi dengan radio FM, MP3 dan MP4, juga perekam dan pemutar video.

Spesifikasi Olive G8100
  • QWERTY Keyboard
  • Dual GSM
  • FM radio
  • Pemutar MP3/MP4, dan Video Recording
  • Aplikasi Twitter, Facebook, Yahoo Messenger, MSN Messenger, Internet Browser,
  • Kamera VGA
  • T-Flash Card slot (External Memory Slot)
  • Senter/Torch
  • XL launcher

5 comments:

john said...

All over the Handset is successful.Cause its features make the people crazy so its price.So its best to have for the user.This much facility and the Nokia confirmation makes the things best with the product and the Quality both.

Ratgeber

Mbah Dukun Bagong said...

wah murah bener bro! bisa untuk trading forex ga tuh HP?

amws said...

Yup, Murah sekali....

Escorts Leeds said...

Mobile is also equipped with a short-cut XL launcher to the user ease Agara update information about the various services from XL. In addition, as a multifunctional mobile phone, the phone also comes with an FM radio, MP3 and MP4, as well as recorder and video player.

Anonymous said...

Cara menyalakan senternya bagaimana ya Boss

Post a Comment

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...